Ketahui Lebih Banyak Acara Kepariwisataan di Kabupaten Badung
Kabupaten Badung di Bali tidak hanya terkenal dengan pantai dan resort-nya, tetapi juga dengan berbagai acara kepariwisataan yang menarik. Anda bisa menikmati festival budaya seperti Hari Raya Nyepi dan Pawai Ogoh-Ogoh, serta event musik seperti Bali Arts Festival Badung juga menjadi tuan rumah kompetisi olahraga seperti Bali Marathon, pameran kuliner seperti Bali Food Festival, serta pasar seni dan kerajinan. Selain itu, acara internasional dan konferensi sering diadakan di Bali International Convention Center. Acara-acara ini memperkaya pengalaman wisatawan dan menjadikan Badung destinasi yang dinamis sepanjang tahun.
25 Des 2025 s/d
1 Jan 2026
Lihat Acara
29 Nov 2025
Lihat Acara
25 Okt 2025 s/d
26 Okt 2025
Lihat Acara
6 Okt 2025
Lihat Acara
27 Sep 2025 s/d
28 Sep 2025
Lihat Acara
3 Mei 2025
Lihat Acara
23 Apr 2025
Lihat Acara